Pentingnya Memahami Konsep Tingkatan Bilangan Sejak Dini
Tingkatan bilangan menyatakan posisi angka dalam bilangan tertentu. Satuan, puluhan, ratusan, dan seterusnya adalah sistem yang disusun secara sistematis dalam tingkatan bilangan. Kita semua pasti sudah paham dengan tingkatan-tingkatan tersebut. Meskipun terdengarnya sederhana, konsep tingkatan bilangan adalah salah satu bagian vital dalam Matematika. Tingkatan bilangan menunjukkan setiap digit memiliki tempat khusus dan nilai tersendiri, serta …
Pentingnya Memahami Konsep Tingkatan Bilangan Sejak Dini Read More »